Cara Melewati Rel dengan Aman saat Mengemudi

icon 4 December 2023
icon Admin

Apabila Anda merasa tidak mampu melewatinya, jangan pernah memaksakannya. Ada baiknya Anda menunggu hingga kereta sudah selesai melintas.

  • Tidak Panik saat Mengalami Masalah 

Pernahkan Anda mengalami kendaraan tiba-tiba mogok di tengah perlintasan kereta api? Hal semacam ini seringkali terjadi dan pada beberapa kondisi menyebabkan kecelakaan. 

Apabila Anda mendapati kendaraan Anda mogok di tengah perlintasan, disarankan bagi Anda untuk tetap tenang. 

Cobalah untuk mencari tahu sumber masalahnya terlebih dahulu, jika masih tidak bisa menemukannya, Anda dapat meminta bantuan orang sekitar atau petugas yang menjaga perlintasan untuk membantu mendorong mobil, setidaknya hingga keluar dari rel.